Patch 7.21c Dota 2: Baru Populer, Viper Langsung Dapat Nerf
Tepat sebelum rangkaian Minor dan Major Dota Pro Circuit 2019 yang ketiga dimulai, kita kembali mendapatkan patch 7.21c. Tidak ada perubahan drastis selain buff dan nerf untuk beberapa hero.
Dari beberapa hero populer yang disentuh di patch ini, Viper adalah yang paling menderita. Baru populer di meta-game, ia langsung mendapatkan nerf habis-habisan.
General
- XP ketika lawan melakukan deny naik dari 30% jadi 35%
Item
- Drum of Endurance: Resep naik dari 500 jadi 600 gold
- Hand of Midas: Bonus gold dikurangi dari 180 jadi 160 gold
Abaddon
- Mist Coil: Damage/heal naik dari 100/150/200/250 jadi 120/165/210/255
Alchemist
- Acid Spray: Radius naik dari 400/475/550/625 jadi 475/525/575/625
Ancient Apparition
- Intelligence gain naik dari 3 jadi 3,4 per level
- Ice Blast: Durasi naik dari 9/10/11 jadi 10/11/12 detik
Bounty Hunter
- Agility gain dikurangi dari 3,1 jadi 2,6 per level
Broodmother
- Agility gain naik dari 2,5 jadi 2,8 per level
- Talent level 15: +15 agility naik jadi +20
Chen
- Divine Favor: Bonus damage dikurangi dari 12/24/26/48 jadi 8/16/24/32
- Divine Favor: Damage multiplier ke non-hero naik dari 2x jadi 3x
Death Prophet
- Silence: Cast point dipersingkat dari 0,5 jadi 0,4 detik
- Crypt Swarm: Mana cost dikurangi dari 105/120/140/165 jadi 85/110/135/160
- Talent level 15: +150 cast range naik jadi +175
Elder Titan
- Astral Spirit: Bonus damage dari creep dikurangi dari 6/9/12/15 jadi 3/7/11/15
Enchantress
- Impetus: Damage naik dari 16/20/24% jadi 16/22/28%
Juggernaut
- Healing Ward: _Movement speed dikurangi dari 400 jadi 350
Kunkka
- Tidebringer: Bonus damage tidak lagi berlaku deny
Lifestealer
- Strength gain dikurangi dari 3,2 jadi 2,9 per poin
Lina
- Talent level 20: +25/2% bonus Fiery Soul per stack naik jadi +30/2%
- Talent level 20: +12% spell amplification naik jadi 14%
Luna
- Eclipse: Maksimum Lucent Beam naik dari 5/8/11 jadi 6/9/12
Lycan
- Strength gain dikurangi dari 3,8 jadi 3,4 per level
Medusa
- Intelligence gain naik dari 2,1 jadi 2,6 per level
Meepo
- Agility naik dari 23+1,6 per level jadi 24+1,8 per level
- Strength gain naik dari 1,6 jadi 1,8 per level
Mirana
- Intelligence gain naik dari 17+1,7 jadi 19+1,9
Monkey King
- Mischief: Sekarang membuat kamu kebal terhadap damage untuk sesaat (sebelumnya kebal terhadap semuanya termasuk efek disable)
Morphling
- Strength gain naik dari 2,6 jadi 3,0
Nature’s Prophet
- Nature’s Call: Damage dari Treant dikurangi dari 36 jadi 27/30/33/36
Pangolier
- Lucky Shot: Tidak lagi muncul dari serangan ilusi
- Lucky Shot: Durasi slow dikurangi dari 40% jadi 35%
Phantom Assassin
- Agility gain dikurangi dari 3,7 jadi 3,4
Phantom Lancer
- Phantom Rush: Bonus agility naik dari 9/18/27/36 jadi 11/22/33/44
Queen of Pain
- Base intelligence naik 3 poin (base damage tidak berubah)
- Sonic Wave: Damage naik dari 320/410/500 jadi 340/430/520
Riki
- Base movement speed naik 5 poin
Sand King
- Base intelligence naik 3 poin
Shadow Fiend
- Base strength naik 2 poin
Shadow Shaman
- Shackles: Cooldown naik dari 10 jadi 16/14/12/10 detik
Sniper
- Headshot: Damage naik dari 20/50/80/110 jadi 30/60/90/120
- Shrapnel: Cooldown/charge replenish dipersingkat dari 55 jadi 50 detik
Spirit Breaker
- Base HP regen naik 0,75 poin
Storm Spirit
- Strength gain dikurangi dari 3,5 jadi 3,2 per level
Techies
- Remote Mines: Cooldown dikurangi dari 10 jadi 8 detik
Templar Assassin
- Agility gain naik dari 2,6 jadi 2,8 per level
- Refraction: Bonus damage naik dari 20/40/60/80 jadi 25/50/75/100
Tidehunter
- Strength gain dikurangi dari 3,8 jadi 3,5 per level
Troll Warlord
- Talent level 20: +50 damage dikurangi jadi +40
Ursa
- Movement speed dikurangi 5 poin
Viper
- Agility gain dikurangi dari 3,3 jadi 2,8 per level
- Nethertoxin: Damage tidak bisa lagi ditumpuk
- Nethertoxin: Mana cost naik dari 75 jadi 70/80/90/100
- Poison Attack: Slow dikurangi dari 25/30/35/40% jadi 10/20/30/40%
Windranger
- Shackleshot: Cooldown dipersingkat dari 18/16/14/12 jadi 16/14/12/10 detik
- Focus Fire: Attack speed naik dari 400 jadi 425