BeritaTeamfight Tactics

Riot Games Rilis Teamfight Tactics Patch 14.8!

Teamfight Tactics Set 11 akhirnya memasuki patch 14.8 setelah dua minggu berlangsung. Pada patch kali ini juga Riot Games membawa perubahan besar mulai dari Trait, Champions, Augment, dan items. Perubahan membuat pemain harus kembali mengulik meta yang ada dan terbukti setiap patch memang selau ada perubahan comps yang dimainkan. Berikut adalah perubahan yang terjadi di Teamfight Tactics patch 14.8!

Perubahan Besar yang Terjadi pada Teamfight Tactics Set 11 Patch 14.8!

Patch-14.8
Sumber Gambar: Riot Games

Teamfight Tactics Set 11 di patch 14.8 kembali melakukan perubahan besar. Meskipun tidak sebanyak di patch sebelumnya, Riot Games melakukan perubahan besar di trait dan Champions tier 4. Berikut adalah perubahan yang terjadi di patch 14.8:

Trait

  • Dragonlord true damage dikurangi dari 5/10/12/18% menjadi  5/10/10/15%
  • Exalted damage dasar bertambah dari 4% menjadi  5%
  • Exalted damage bonus per level bertambah dari 1/2.5% menjadi 1/3%
  • Fated Sett Omnivamp bonus dikurangi dari15% menjadi 12%
  • Fated Syndra damage bonus ditambah dari 10% menjadi 11%
  • Fortune 5 Tactician heal ronde dikurangi dari 3 menjadi 2
  • Inkshadow, Tattoo of Bombardment bolt damage dikurangi dari 65% menjadi 60%
  • Inkshadow, Tattoo of Protection shield dikurangi dari 50% HP menjadi 40% HP
  • Inkshadow, Tattoo of Toxin damage over time dikurangi dari 44% menjadi 33%
  • Inkshadow, Tattoo of Vitality health bertambah dari 250 menjadi 350
  • Storyweaver 3 Kayle on hit damage dikurangi dari 18% AP menjadi 15% AP
  • Storyweaver 3 Kayle ability damage dikurangi dari 140% AP menjadi 125% AP
  • Heavenly bonus stats dikurangi dari 100/115/135/165/200/240% menjadi 100/115/135/165/200/225%

Champions Tier 1

Garen-Set-11
Sumber Gambar: Riot Games
  • Garen ability shield bertambah dari 250/275/300% AP menjadi 275/325/375% AP

Champions Tier 2

cara-bermain-comps-arcanist-reroll-di-teamfight-tactics-set-11
Sumber Gambar: Riot Games
  • Gnar Pasif AP ke konversi AD ketika menyerang atau terkena serang bertambah dari 2% menjadi 4%
  • Gnar pasif maksimal stacks dikurangi dari 50 menjadi 25
  • Riven AD bertambah dari 50 menjadi 55
  • Riven ability heal bertambah dari 150/180/220% AP menjadi 175/225/275% AP
  • Senna ability damage dikurangi dari 245/245/255% AD 20/30/45% AP menjadi 230/230/240% AD + 10/15/25% AP
  • Zyra ability damage bertambah dari 90/135/210% AP menjadi 95/140/220% AP
  • Zyra attack missile kecepatan serangan bertambah

Champions Tier 3

Bard-Tft
Sumber Gambar: Riot Games
  • Alune ability row damage bertamba dari 360/540/860% AP menjadi 380/570/900% AP
  • Yone attack speed dikurangi dari 0.9 menjadi 0.85

Champions Tier 4

Syndra-Set-11
Sumber Gambar: Riot Games
  • Annie HP bertambah dari 850 menjadi 1050
  • Ashe HP bertambah dari 700 menjadi 900
  • Ashe diseimbangkan dari 25/100 menjadi 30/90
  • Galio HP bertambah dari1100 menjadi 1200
  • Kai’Sa HP bertambah dari 700 menjadi 900
  • Kai’Sa attack speed dikurangi dari 0.85 menjadi 0.8
  • Kayn HP bertambah dari 1000 menjadi 1200
  • Lee Sin HP bertambah dari 950 menjadi 1200
  • Lee Sin bertambah dari 70 menjadi 75
  • Lillia HP bertambah dari 700 menjadi 900
  • Lillia ability damage bertambah dari220/330/900% AP menjadi 240/360/900% AP
  • Lillia small orb damage bertambah dari 100/150/350% AP menjadi 120/180/400% AP
  • Morgana HP bertambah dari 750 menjadi 950
  • Morgana attack speed bertambah dari 0.75 menjadi 0.8
  • Nautilus HP bertambah dari 1000 menjadi 1200
  • Nautilus mana dikurangi dari 80/180 menjadi 60/160
  • Ornn HP bertambah dari 1000 menjadi 1200
  • Sylas HP bertambah 1000 menjadi 1200
  • Syndra HP bertambah dari 700 menjadi 900

Champions Tier 5

cara-bermain-comps-storyweaver-di-teamfight-tactics-set-11
Sumber Gambar: Riot-Games
  • Irelia auto-attack sekarang targetnya adalah 4 musuh yang ada di dekat Irelia dibandingkan dengan memilih antara 4 musuh yang terdekat dengan posisi pedang

Augment

  • Boiling Point (Porcelain) mana per attack dikurangi dari 5 menjadi 3
  • Call to Adventure (Storyweaver) tidak lagi muncul di stage 3-2.
  • Everything Must Go! dihilangkan
  • Fine Vintage waktu untuk berubah ditambah dari 3 ronde menjadi 4
  • Raid Boss tidak lagi muncul di stage 2-1

Item & Radian Item

  • Giant Slayer Health threshold bertambah dari1600 menjadi 1750
  • Titan’s Resolve AP per stack dikurangi dari 2 menjadi 1
  • Demonslayer Health threshold ditambah dari 1600 menjadi 1750
  • Titan’s Vow AP per stack dikurangi dari 3 menjadi 2

Itulah seluruh rangkuman lengkap perubahan besar yang ada pada Teamfight Tactics Patch 14.8 untuk Set 11. Bagaimana menurut kalian? Apakah patch kali ini membuat Set 11 semakin seru untuk dimainkan?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *